RSS

Cara menjalankan VLC di Backtrack



Apa kabar sobat Mboiz sudah baca artikel Cara menjalankan Chromium di Backtrack? jika sudah sekarang saya akan berbagi cara menjalankan VLC di Backtrack. Jika belum tlong dibaca dulu ya sobat mboiz :D. Cara menjalankannya hampir sama dengan Google chrome maupun Chromium. namun hanya beda lokasi file saja.

Ok langsung saja ke Tkp :

Setelah terinstall saat menjalankan VLC di Backtrack aplikasi tidak mau dibuka why?

Itu karena VLC belum berjalan sebagai root. permaslahannya ada di /usr/bin/vlc 

Untuk menjalankan VLC as root kita harus mengubah hex-nya.



Ketik di terminal
  • hexedit /usr/bin/vlc
Akan tampil seperti ini :

 

Tekan TAB untuk pindah ke mode ASCII kemudian cari dan ubah geteuid menjadi getppid
agar lebih cepat dalam pencariannya tekan CTRL + S kemudian ketik geteuid



Setelah berhasil diubah, tekan CTRL+x untuk menyimpan dan keluar dari terminal
Sekarang VLC-nya sudah bisa run as root.

Semoga tutorial simple ini berguna bagi sobat Mboiz sekalian salam Open Source.

1 comments:

Unknown said...

hmmm gitu ya kaka....
okedeh....
Mampir ya gan :D
Mampir ya gan :D

Post a Comment

Write here, about you and your blog.
 
Copyright 2009 Bright Future All rights reserved.
Free Blogger Templates by DeluxeTemplates.net
Wordpress Theme by EZwpthemes
Blogger Templates